I.
Pembuatan Alat Peraga
Dalam pembelajaran
matematika mengenai volum prisma segi tiga, bila guru hanga menuliskan rumusnya
saja, kemudian siswa disuruh untuk mengingat dan menghafalnya dan kemudian di
beri soal, maka pembelajaran mungkin akan sulit di terima oleh siswa, maka guru
perlu menggunakan media atau alat peraga untuk dapat menanamkan konsep agar
lebih jelas dan kongkrit. Berikut akan dijelaskan bagaimana membuat alat peraga
berupa bangun prisma segi tiga secara sederhana.
A.
Bahan
1.
Fiber
2.
Isolasi Tranparan
3.
Kertas Karton
4.
Kertas Warna
B.
Alat Kertja
1.
Pensil
2.
Penggaris
3.
Spidol
4.
Cutter/pisau
5.
Setrika
C.
Langkah-langkah Pembuatan
1.
Buat 2 buah prisma segitiga
siku-siku yang kongruen dengan kertas karton. Ukuran 12x16x20
2.
Lapisi kertas karton dengan
kertas warna
3.
Buat balok dengan Fiber dengan
ukuran 12x16x20
II. Penggunaan Alat peraga
A.
Indikator dan Kelas
No.
|
Indikator
|
Kelas
|
1
|
Peserta didik dapat menemukan rumus
Volum prisma segitiga
|
5
|
B.
Prasyarat yang Harus Dimiliki
Peserta Didik
1.
Mengenal satuan isi
2.
Mengenal volum balok
3.
Mengenal prisma segitiga dan
unsure-unsurnya
C.
Langkah-langkah Penggunaan
1.
Apakah balok dan 2 buah prisma
segitiga panjang, lebar dan tingginya sama. Jika 2 buah prisma segiiga
dihimpitkan pada sisi yang sama.
2.
Tunjukkan bahwa balok dan 2
buah prisma segitiga volumnya sama
Tidak ada komentar:
Posting Komentar